oleh Redaksi Diaspora | Feb 24, 2025 | News
Menteri Luar Negeri RI, Sugiono, bertemu dengan Kepala Departemen Luar Negeri Swiss, H.E. Ignazio Cassis, di sela-sela Sidang ke-58 Dewan HAM PBB di Jenewa pada 24 Februari 2025. Dalam pertemuan ini, kedua negara membahas penguatan kerja sama bilateral di berbagai...
oleh Redaksi Diaspora | Feb 24, 2025 | News
Duta Besar (Dubes) Jepang untuk Indonesia, Masaki Yasushi, berharap semakin banyak pelajar dan pekerja asal Indonesia yang menetap di Jepang. Harapan ini disampaikannya di tengah ramainya tren #KaburAjaDulu di media sosial. Peluang Studi di Jepang Tanpa Harus Fasih...
oleh Redaksi Diaspora | Feb 22, 2025 | News
Wakil Menteri Luar Negeri RI, Arrmanatha Nasir, menghadiri Pertemuan Menteri Luar Negeri MIKTA (MIKTA FMM) ke-27 di Johannesburg, Afrika Selatan, yang diselenggarakan pada 20 Februari 2025 di sela-sela G20 FMM. Pertemuan ini menjadi momentum penting untuk memperkuat...
oleh Redaksi Diaspora | Feb 21, 2025 | News
Jakarta, Indonesia – Pemerintah Indonesia telah berhasil memulangkan 46 warga negara Indonesia (WNI) yang diduga menjadi korban Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) di Myanmar. Pemulangan ini dilakukan melalui Thailand pada Kamis (20/2), termasuk di antaranya...
oleh Redaksi Diaspora | Feb 20, 2025 | News
Johannesburg, Afrika Selatan – Wakil Menteri Luar Negeri (Wamenlu) RI, Arrmanatha Nasir, melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Luar Negeri Brasil, Mauro Vieira, di sela-sela rangkaian Pertemuan G20 Foreign Ministers Meeting (FMM) di Johannesburg, Afrika...