oleh Redaksi Diaspora | Apr 12, 2025 | News
Kementerian Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (KemenP2MI) mengonfirmasi adanya 19 warga negara Indonesia yang bekerja secara non-prosedural di Dubai dan diduga kuat menjadi korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO). Dalam konferensi pers yang digelar di...